Skip to main content

Posts

Showing posts with the label stored procedure

Stored Procedure di MySql

Stored Procedure merupakan suatu sub program atau sekelompok perintah SQL yang tersimpan dan menyatu dalam suatu database. Karena tersimpan di dalam server, maka pemakaian stored procedur dapat mempersingkat lalu lintas data yang terjadi antara client dan server. Pada saat dipanggil, baris-baris perintah dalam stored procedure akan dilaksanakan di komputer server bukan di komputer client dan hasilnya akan dikirimkan ke komputer client. Dengan demikian ada pembagian kerja antara client dan server serta lalu lintas jaringan menjadi terkurangi. Akibatnya adalah kinerja client-server menjadi lebih efisien. Membuat Stored Procedure Stored procedure dapat dibuat di komputer server yang sudah terinstal DBMS (Database Manajemen System) seperti MySQL. Bentuk dasar penulisan stored procedur adalah sebagai berikut: Create stored procedure <nama_stored_procedure> <isi_stored_procedure> Sebelum lanjut, kita membutuhkan sebuah tabel untuk uji coba membuat stored procedure. Kali ini misal