Skip to main content

Posts

Showing posts from May, 2020

Penerapan Subnetting pada Jaringan Sederhana

Subnetting adalah momok yang menakutkan bagi sebagian mahasiswa Teknik Komputer, karena akan berhadapan dengan proses penghitungan subnet. Tetapi, jika kita mengetahui bagaimana penerapannya dalam sebuah jaringan, kita akan faham bagaimana pentingnya subnetting. Sebagai gambaran sederhana, kita akan melakukan uji coba dengan sebuah jaringan sederahana yang dibuat di Cisco Packet Tracer. Buatlah sebuah jaringan sederhana dengan 1 buah switch dan 2 buah PC. hubungkan kedua PC tersebut ke Switch, berikan ip address masing-masing host / pc 192.168.1.1 dan 192.168.1.100 keduanya berada di mask /24 atau 255.255.255.0. Sekarang coba uji dengan Ping test dari PC 0 ke PC 1, demikian juga sebaliknya. Hasilnya akan sukses / repply. Pada tahap kedua, kita rubah mask masing-masing PC menjadi /26 atau 255.255.255.192 kemudian ulangi pengujian ping Test. Hasilnya akan failed. Kenapa? Ternyata karena kedua Host berada pada subnet yang berbeda. Jadi walaupun terlihat dalam satu

Tutorial Jaringan Komputer : Konfigurasi Telnet pada Router menggunakan ...

Hallo.. apa kabar semua.. Kali ini kita akan berkenalan dengan telnet, apa itu Telnet? ya, telnet adalah sebuah protokol jaringan yang berfungsi untuk mengakses perangkat dari jarak jauh, sehingga dinamakan telnet (telecommunication network). Bukan saja bisa mengakses jaringan tetapi telnet mampu melakukan konfigurasi perangkat jaringan yang disasar.. nah loh. Untuk contoh konfigurasinya bisa dilihat di video ya..

Mysql Tutorial : Mengganti Nama Kolom, Menghapus Kolom dan Menghapus Tabel